Tangis Rindu Ibu Warnai Kunjungan Bupati Ipuk ke Sekolah Rakyat
BanyuwangiNews.com – Suasana haru menyelimuti kunjungan Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani ke Sekolah Rakyat Terintegrasi (SRT) 2 Banyuwangi, Rabu sore (10/9/2025). Seorang siswi kelas I SD, Naura, tak kuasa menahan rindu pada sang ibu hingga menangis tersedu di pelukan sang bupati. Tangis Naura pecah ketika...
